KOMPONEN DAN MATERIAL CARA MEMBUAT "PAPAN NAMA LED"

KOMPONEN DAN MATERIAL

DESAIN PRODUK ELEKTRONIKA PRAKTIS
“PAPAN NAMA LED” bisa di order disini
Papan Nama LED adalah rangkaian elektronika praktis berupa sekumpulan Lampu LED (Light Emitting Diode) dalam bentuk papan nama. Papan Nama LED secara harafiah memang dibentuk dari sekumpulan lampu LED, namun sekumpulan LED tersebut diaktifkan melalui rangkaian elektronika yang mengaturnya. Papan Nama LED dapat kita temukan dalam kehidupan sehari-hari sesuai fungsinya masing-masing.
Gambar 1. Contoh-Contoh Papan Nama LED

Ada beberapa hal yang perlu diperhatikan sebelum membuat papan nama LED dari susunan lampu LED, yaitu :
1)      Sebisa mungkin menggunakan LED berwarna putih atau bening.
2)      Warnai bagian atas PCB dengan warna gelap (hitam).
3)      Perhatikan spesifikasi LED.
FUNGSI PAPAN NAMA LED
Adapun fungsi Papan Nama LED antara lain :
1)      Petunjuk Arah
2)      Reklame Sebuah Usaha
3)      Nama Instansi/Tempat
4)      Daftar Menu Makanan
5)      Harga Barang
6)      Papan Skor
7)      Lampu Listrik
8)      Pemancar Infra Merah
9)      Lampu Indikator
Gambar 2. Papan Nama LED berfungsi sebagai Reklame Sebuah Usaha
Gambar 3. Papan Nama LED berfungsi sebagai Papan Skor
KOMPONEN PAPAN NAMA LED
Komponen Papan Nama LED pada umumnya dirangkai dari beberapa komponen elektronika seperti berikut :
1)      LED (Light Emiting Diode)
2)      Kapasitor
3)      Dioda
4)      Dioda Resistor
5)      Potensiometer
6)      Transistor
7)      IC (Integrated Circuit)
LAMPU LED
Struktur Lampu LED dapat diamati pada Gambar 4., dibawah ini.
Gambar 4. Struktur Lampu LED
Gambar 5. Bentuk dan Simbol LED
Gambar 6. Cara Melihat Polaritas Lampu LED
Gambar 7. PCB Papan Nama LED
PRINTED CIRCUIT BOARD (PCB)
PCB Papan Nama LED dapat dilihat pada Gambar 7., kita dapat membuatnya sendiri ataupun membeli PCB yang sudah dijual umum sesuai fungsinya.
Gambar 8. Pemasangan Komponen pada PCB Papan Nama LED
Gambar 9. Contoh Tampak Depan Papan Nama PCB
Gambar 10. Multimeter Digital
PERALATAN PENDUKUNG
Peralatan pendukung dalam proses pembuatan Papan Nama LED antara lain, adalah :
1)      Multimeter Digital/Analog
2)      Solder dan Timah
Gambar 11. Multimeter Analog
Gambar 12. Solder dan Timah
PENGGUNAAN MULTIMETER
Berikut dibawah ini diberikan beberapa contoh penggunaan Multimeter dalam beberapa pengukuran komponen elektronika yang diperlukan, antara lain :
 Gambar 13. Cara Mengukur Kapasitor
Gambar 14. Cara Mengukur Dioda
Gambar 15. Cara Mengukur Transistor
Gambar 16. Cara Mengukur Relay
Gambar 17. Cara Mengukur Arus Listrik
SUMBER LAIN
jual papan nama lampu led sign paling murah di Indonesia

1 komentar: